Cara Memberikan Password Pada Folder Tanpa Software

Sebelum Anda memulai untuk membuat folder dimana folder tersebut akan menyimpan berbagai jenis dokumen pribadi Anda. Sebaiknya Anda mencoba untuk menjaga kerahasiaan folder tersebut dari orang-orang yang akan memanipulasi dokumen Anda dengan langkah-langkah dibawah ini:

Cara Memberikan Password Pada Folder Tanpa Software

Cara Memberikan Password Pada Folder Tanpa Software

Buka notepad, kemudian pastekan script dibawah ini ke dalam notepad:
cls
@ECHO OFF
title Folder Private
if EXIST "HTG Locker" goto UNLOCK
if NOT EXIST Private goto MDLOCKER
:CONFIRM
echo Are you sure you want to lock the folder(Y/N)
set/p "cho=>"
if %cho%==Y goto LOCK
if %cho%==y goto LOCK
if %cho%==n goto END
if %cho%==N goto END
echo Invalid choice.
goto CONFIRM
:LOCK
ren Private "HTG Locker"
attrib +h +s "HTG Locker"
echo Folder locked
goto End
:UNLOCK
echo Enter password to unlock folder
set/p "pass=>"
if NOT %pass%== PASSWORD_GOES_HERE goto FAIL
attrib -h -s "HTG Locker"
ren "HTG Locker" Private
echo Folder Unlocked successfully
goto End
:FAIL
echo Invalid password
goto end
:MDLOCKER
md Private
echo Private created successfully
goto End
:End

Ganti PASSWORD_GOES_HERE dengan password untuk yang Anda inginkan, lalu simpan notepad tersebut dengan Save as type: menjadi All Files dan simpan dengan nama locker.bat.
Cara Memberikan Password Pada Folder Tanpa Software

Setelah file locker.bat tersimpan, klik dua kali locker.bat, masukkan password, maka akan secara otomatis membuat folder bernama Private. Simpan semua dokumen-dokumen penting Anda pada folder tersebut. Jika sudah klik dua kali kembali pada file locker.bat untuk menyembunyikan folder Private. 

0 Response to "Cara Memberikan Password Pada Folder Tanpa Software"

Post a Comment

Peraturan dalam memberikan komentar:

1. Sebelum Anda berkomentar, saya berharap Anda like, share, +1 atau tweet terlebih dahulu
2. Perhatikan relevansi komentar dengan artikel
3. Gunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
4. Berkomentarlah ketika Anda memiliki pertanyaan atau ingin menambahkan isi dari artikel
5. Dilarang memanfaatkan kotak komentar sebagai sarana promosi

Receive All Free Updates Via Facebook.