Cara Downgrade Versi BBM 8 Ke Versi 7

Cara Downgrade Versi BBM 8 Ke Versi 7

Dalam dunia perkomputeran, downgrade adalah kebalikan dari upgrade. Seringkali program yang kompleks memerlukan downgrade atau menurunkan versi untuk menghilangkan fitur-fitur yang tidak terpakai dan juga untuk meningkatkan kecepatan dan memudahkan bagi penggunanya.

Downgrade juga terjadi pada BBM versi 8. Banyak pengguna BlackBerry Messenger yang merasakan ketidaknyamanan karena adanya update fitur channel pada BlackBerry Messenger. BBM versi 8 diperuntukkan untuk BlackBerry Z10 keatas. Bagi Anda yang ingin Downgrade Versi BBM 8 Ke Versi 7, kunjungi tautan dibawah ini:

BlackBerry Messenger v6
OS 5 v6.2.0.44
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

OS 6 v6.2.0.44
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

OS 7.0 v6.2.0.44
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

OS 7.1 v6.2.0.56
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

BlackBerry Messenger v7
OS 5 v7.0.1.23
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

OS 6 v7.0.1.23
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

OS 7.0 v7.0.1.23
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

OS 7.1 v7.0.1.23
Bahasa Inggris
Bahasa Indonesia

Kunjungi tautan-tautan diatas sesuai dengan versi yang akan Anda install.

Catatan: *Apabila Anda memiliki pertanyaan seputar artikel diatas, silahkan tanyakan pada kami melalui Facebook Comment atau Google+ Comment yang ada dibawah ini. Terima kasih!

0 Response to "Cara Downgrade Versi BBM 8 Ke Versi 7"

Post a Comment

Peraturan dalam memberikan komentar:

1. Sebelum Anda berkomentar, saya berharap Anda like, share, +1 atau tweet terlebih dahulu
2. Perhatikan relevansi komentar dengan artikel
3. Gunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
4. Berkomentarlah ketika Anda memiliki pertanyaan atau ingin menambahkan isi dari artikel
5. Dilarang memanfaatkan kotak komentar sebagai sarana promosi

Receive All Free Updates Via Facebook.