Cara Menghilangkan Peringatan Force Shutdown Windows 7
Pernahkah Anda ketika akan mematikan laptop atau komputer Anda kemudian muncul sebuah peringatan bahwa ada beberapa program yang menyebabkan Windows 7 tidak bisa dimatikan atau shutdown?
Peringatan Force Shutdown akan muncul ketika ada program yang sedang berjalan dan menghalangi Windows untuk melakukan shutdown. Ada satu cara agar peringatan tersebut tidak muncul lagi setiap akan mematikan Windows 7, baca artikel Cara Menghilangkan Peringatan Force Shutdown dibawah ini:
Langkah menghilangkan force shutdown:
Peringatan Force Shutdown akan muncul ketika ada program yang sedang berjalan dan menghalangi Windows untuk melakukan shutdown. Ada satu cara agar peringatan tersebut tidak muncul lagi setiap akan mematikan Windows 7, baca artikel Cara Menghilangkan Peringatan Force Shutdown dibawah ini:
Langkah menghilangkan force shutdown:
- Buka Run dan ketik gpedit.msc
- Jika sudah terbuka, arahkan ke Computer Configuration" -> "Administrative Templates" -> "System" -> "Shutdown Options"
- Maka ada menu yang bertulisan Turn off automatic termination of applications that block or cancel shutdown, buka menu tersebut
- Jika sudah terbuka, kasih Enabled
- Tutup semuanya, maka peringatan Force Shutdown tidak akan muncul lagi pada saat akan mematikan laptop.
kenapa kalok setiap bukak turn poker porce klose sendiri.?
ReplyDelete